SIRKULASI PENGELOLAAN LINEN KAMAR PADA HOUSEKEEPING DEPARTEMEN DI ARDAN HOTEL BANDUNG

Superwiratni Superwiratni

Abstract


Penelitian ini tentang alur sirkulasi linen room dalam sistem kerja housekeeping Tujuan Penelitian ini adalah menganalisis alur sirkulasi linen room dalam sistem kerja housekeeping dan untuk mengetahui masalah apa yang terjadi di dalam sistem alur sirkulasi tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif deskriptif sebagaimana dapat diartikan sebagai prosedur pemecahan masalah yang diselidiki dengan menggambarkan suatu subjek atau objek dalam penelitian dapat berupa staff, pelanggan perusahaan bahkan juga masyrakat pada saat sekarang ini. Teknik analisis data kualitatif adalah bersifat induktif, yakni suatu analisis berdasarkan data yang diperoleh, selanjutnya dikembangkan pola hubungan tertentu atau menjadi hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa permasalahan di alur sirkulasi linen benar terjadi yaitu pendistribusian linen bersih sering terlambat sehingga mengakibatkan katerlambatan roomboy dalam melengkapi linen kamar.


Full Text:

PDF

References


Artyasa, Usin. S. Tata Graha Perhotelan. Bandung : Humaniora. 2005

Bagyono, Ludfi Urbani. Dasar-dasar Housekeeping dan Luandry Hotel,

Yogyakarta : Adicita Karya Nusa, 2003

Bagyono, Manajement Hiousekeeping Hotel. Bandung : Alfabeta, 2009

Bungin, Penelitian Kualitatif : Komunikasi, ekonomi, kebijakan public dan ilmu social lainnya, Jakarta : Kencana Prenama Media Group, 2010

Darsono, A. Housekeeping Hotel. Jakarta : Kompas Gramedia, 2011

Handoko, T. Hani M.B.A. Manajemen Personalia dan sumber Daya Manusia.

Yogyakarta : BPFE, 2002

Linen section Agustus 09, 2023, http://putrialvicharizki.blogspot.com/2017/04/seksi-linen.html Sugiono (2015: 335), dalam universitas raharja, https://raharja.ac.id/2020/11/14/analisis/

Rumekso, Housekeeping Floor Section. Bandung : Alfabeta, 2005

Olyvia laras santri (2018), pelaksanaan alur sirkulasi linen dalam sistem kerja Housekeeping

di section laundry hotel pangeran pekanbaru

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan

R&D). : PT Alfabet

Sulastyono, Agus. Manajement Penyelenggaraan Hotel. Bandung : Alfabeta

Sridevi. Linen Room, layout, storage and control. India. 2016




DOI: http://dx.doi.org/10.30813/fame.v6i2.4823

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Journal FAME: Journal Food and Beverage, Product and Services, Accomodation Industry, Entertainment Services