PENGARUH RASIO PROFITABILITAS DAN ASSET GROWTH TERHADAP NET INCOME PADA KLUB SEPAK BOLA ARSENAL FC

Karjiman Rahim, Ahmad Subaki, Sumardi Sumardi

Abstract


Abstract: This study aims to determine how the influence of return on assets, assets growth on net income. The data was obtained from the financial statements of the Arsenal FC football club which was published on the Arsenal FC soccer club website during the quarter of 2003 to the quarter of 2017 and processed using SPSS 25 software. The processing and data analysis techniques used in this study is data multiple linear regression analysis,The results of this study indicate that return on assets is partial and significantly positive effect on net income. Assets growth has a partial and significantly negative effect on net income).

Keywords; Return on Assets, Assets Growth, Net Income, FC Arsenal.

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh return on assets, assets growth terhadap net income. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode deskriptif dengan pendekatan metode studi kasus. Data diperoleh dari laporan keuangan klub sepakbola Arsenal FC yang publikasi dari situs klub sepakbola Arsenal FC selama triwulan tahun 2003 sampai triwulan dengan 2017 dan diolah menggunakan software SPSS 25. Teknik pengolahan dan analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda.Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa return on assets berpengaruh positif secara parsial dan signifikan terhadap net income. Assets growth berpengaruh negatif secara parsial dan signifikan terhadap net income.

Kata kunci: Return on Assets, Assets Growth, Net Income, Arsenal FC.

Keywords


Return on Assets, Assets Growth, Net Income, Arsenal FC.

Full Text:

PDF

References


Asian, A. U. (2015). Assessing the Impact of Liquidity and Profitability Ratios on Growth of Profits in Pharmaceutical Firms in Nigeria. European Journal of Accounting. Vol. 3 Issue. 10 pp. 97-114. ISSN: 2053-4086 (October) 2015. Nigeria: Departement of Accounting, Faculty of Management Sciences, Port Harcourt, Choba University.

Bangga, M. P. (2016). Analisis Pengaruh Pertumbuhan Aset Tetap Berwujud dan Aset Tetap Tidak Berwujud terhadap Pertumbuhan Laba Klub Sepak Bola Barclays Premier League Tahun 2011-2014. Skripsi. Lampung: Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung Bandarlampung.

Fahmi, I. (2013). Analisis Kinerja Keuangan. Bandung: Alfabeta.

Gaol, C. J. L. (2014). A to Z Human Capital. Jakarta: Gramedia Widiasarana.

Hery, (2017). Teori Akuntansi Pendekatan Konsep dan Analisis. Jakarta: Gramedia Widiasarana.

Ikatan Akuntan Indonesia (IAI). (2018). Standar Akuntansi Keuangan 2018 Jakarta: Ikatan Akuntansi Indonesia.

Indayani, V. (2017). Pengaruh Fdr, Roa, Roe, terhadap Perubahan Laba Perusahaan di Bei (2011-2015). Skripsi. Jakarta: Program Studi Perbangkan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.

Kasmir, J. (2017). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Kurniawati, W. (2016). Prediksi Laba di Masa yang akan Datang dengan Rasio Keuangan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Perilaku dan Strategi bisnis. Vol. 4 No. 1 ISSN:2337-5817. (Desember) 2016. Bandung: Program Studi Manajemen Keuangan Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Mercu Buana

Martunis, G. S. (2013).Pengaruh Opm Roa dan Roe terhadap Perubahan Laba Perusahaan di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi dan Keuangan. Vol. 5 No. 1 ISSN: 2301- 4717 (Juli) 2013. Aceh: Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Malikulsaleh Lhokseumawe.

Mohd, K., & Zaharudin, K. (2019). Future Earnings Growth and Dividend Payout: Evidence from Malaysia. Journal Management Science Letters, Vol. 9 Issue. 2 pp. 347-356 ISSN: 1923-9335 (November) 2019. Kedah: Departement Finance and Banking Faculty School of Economic Utara Malaysia University.

Pradani, I. A., (2018). Pengaruh Rasio Keuangan terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Asuransi. Skripsi. Surabaya: Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Sunan Ampel.

Prasetyo, A. H. (2011). Manajemen Keuangan bagi Manajer Non Keuangan Jakarta: Sekolah Tinggi Manajemen PPM.

Safitri, A. M., & Mukaram, M. (2018). Pengaruh ROA, ROE, dan NPM terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Riset Bisnis & Investasi Vol. 4, No. 1 ISSN: 2460-8211 (April) 2018. Bandung: Program Studi Administrasi Niaga Politeknik Negeri Bandung.

Santoso, S. (2012). Panduan Lengkap SPSS Versi 20. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Sartono, A. (2010). Menejemen Keuangan Teori dan Aplikasi. (Edisi Keempat). Yogyakarta: Bhakti Profesindo Yogyakarta.

Simatupang, R. A. D., (2018). Pengaruh Rasio Likuiditas dan Profitabilitas terhadap Laba pada Ptpn Iii Medan. Skripsi. Medan: Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Medan Area.

Sugiyono, (2012). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.

Supardi, (2013). Aplikasi Statistika dalam Penelitian Konsep Statistika yang Lebih

Komprehensif. Jakarta: Change Publication.

Syamsuddin, L., (2018). Manajemen Keuangan Perusahaan. Jakarta: RajaGrafindo Persada

Wardiningsi, S. S., & Susanti, R., (2017). Pengaruh Modal Kerja, Aset, dan Omzet Penjualan terhadap Laba Ukm Catering di Wilayah Surakarta. Jurnal Perilaku dan Strategi Bisnis. Vol. 5, No.1, ISSN: 2614-7289. (Februari) 2017. Surakarta: Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Slamet Riyadi Surakarta.

Wild, J. J., Subramanyam, K. R., & Halsey, R. F. (2017). Analisis Laporan Keuangan (Dewi Yanti, Penerjemah.). Jakarta: Salemba Empat.

Winarko, S. P., (2014). Pengaruh Modal Sendiri, Jumlah Anggota dan Aset terhadap Sisa Hasil Usaha pada Koperasi di Kota Kediri. Nusantara of Research. Vol. 1 No.2, ISSN: 2355-7249. (Oktober) 2014. Kediri: Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Nusantara PGRI Kediri.

www.arsenal.com/statmentoffinancial.

www. bisnis.com/bola/catatan sepakbola: defisit itu jelas menakutkan, diakses pada (25 Agustus 2019, 10.00 WIB).

www.bisnis.com/bola/liga inggris: arsenal umumkan kenaikan keuntungan, di akses pada (27 maret 2019. 12.00 WIB).

www. cnbcIndonesia.com/news/atur hak siar klub liga premier inggris cetak laba Rp 19,8 T, diakses pada (26 Maret 2019, 08.09 WIB).

www.deloitte.com./uk/en/pages/sport business group/articles/annual review of football finance, diakses pada (17 Februari 2019, 09.20 WIB).

www.detik.com/sport/sepakbola sebagai anomali bisnis, diakses pada (25 maret 2019, 15.00 WIB).

www.fifa.com./fifa world rangking, diakses pada (18 Februari 2019, 12.00 WIB).

www.financialfootballnews.com/arsenal 2018 financial review wenger out cash still in, diakses pada (8 Agustus 2019, 10.00 WIB).

www.iasplus.com/en/standards, (26 Maret 2019, 08.09 WIB).

www.premierleague.com/club, diakses pada (23 Februari 2019, 13.00 WIB).

www. tempo.com/bola/naik turun arsenal 22 tahun diasuh wenger klub tak pernah rugi, diakses pada (8 Agustus 2019, 10.11 WIB).




DOI: http://dx.doi.org/10.30813/jab.v13i1.1923

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License

Jurnal Akuntansi Bisnis by The author of this article is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.ubm.ac.id/index.php/akuntansi-bisnis.
Permissions beyond the scope of this license may be available at https://journal.ubm.ac.id/index.php/akuntansi-bisnis.