IMPLEMENTASI ALGORITMA B-TREE UNTUK PENCARIAN KELAS PENGGANTI PADA UNIVERSITAS BUNDA MULIA

Lukman Hakim, Reagen Reagen

Abstract


Pengendalian proses pembelajaran atau perkuliahan pada setiap perguruan tinggi sangat penting, selain meningkatkan mutu pembelajaran serta ketercapaian kehadiran minimal 80% dari setiap matakuliah, kehadiran perkuliahan merupakan syarat yang harus tercapai dalam borang akreditasi. Aplikasi penjadwalan kelas pengganti ini membantu layanan akademik untuk mengolah kehadiran dosen dalam perkuliahan dan penentuan jadwal perkuliahan pengganti. Pengolahan dan pengendalian perkuliahan serta penentukan kelas pengganti (Makeup Class) menjadi kendali dalam penentukan kelas dan mahasiswa yang  bentrok pada saat kelas pengganti dijadwalkan,  Sistem Informasi Akademik mengimplementasi Algoritma B-Tree pada sistem penentuan jadwal perkuliahan pengganti dapat mengurangi terjadinya kesalahan penjadwalan atau bentrok terhadap kelas pengganti yang telah diambil sebelumnya.

 

Kata Kunci:      B-tree, Aplikasi Penjadwalan Kelas

Full Text:

PDF

References


Delina, Hartini, et al.(2009). Database dengan SQL Server 2005. Mitra Wacana Media : Jakarta

Nugroho ,Bunafit . (2004). PHP dan MySQL dengan Editor Dreamwaver MX .ANDI : Yogyakarta

Raharjo,Budi., Heryanto, Imam., RK,Ejang. (2010). Modul Pemrograman WEB. Modula, Bandung

Utami, Ema.(2008). RDMS MENGGUNAKAN MS SQL SERVER 2000. Graha Ilmu:Yogyakarta

Peranginangin, Kasiman.(2006). Aplikasi WEB dengan PHP dan MYSQL. ANDI:Yogyakarta

Ladjamudin, Al Bahra bin.(2013).Analisi dan Desain Sistem Infrmasi.Graha Ilmu : Tangerang

Ratri, Sindy Gita. (2006). http://informatika.stei.itb.ac.id/~rinaldi.munir/Matdis/2006-2007/Makalah/Makalah0607-49.pdf . Tanggal akses : 10 Mei 2014 pukul 20:00 WIB


Refbacks

  • There are currently no refbacks.